Finance adalah bidang yang memiliki banyak aspek yang berhubungan dengan manajemen keuangan, investasi, aset, dan liabilities dalam individu, organisasi, atau ekonomi. Finance mencakup berbagai kegiatan dan konsep yang berkaitan dengan proses akuisisi, alokasi, dan penggunaan sumber daya keuangan.
Program yang kami sediakan tidak hanya berfokus pada Akuntansi Dasar, Keuangan, dan Perpajakan, tetapi juga pada aspek strategis perusahaan, seperti: Manajemen Kinerja Strategis, Menciptakan Nilai Sustaianability Report Perusahaan, dan Audit Forensik Perusahaan.